Cara Mengatasi Google Sheets Error #REF! (Circular dependency detected..)

0
Cara Mengatasi Google Sheets Error #REF! (Circular dependency detected..)
Cara Mengatasi Google Sheets Error #REF! (Circular dependency detected..)

Kemarin saya mencoba untuk menghitung di Google Sheets, tapi setelah memasukan value/rumus, ternyata tak bisa dan saya lihat pada kolomnya tertulis “#REFF” dengan pesan error “Circular dependency detected. To resolve with iretative calculation, see File > Spreadsheet settings”.

Untuk mengatasinya cukup mudah, langkah-langkahnya sebagai berikut:

Langkah-langkah

  1. Klik menu “File“, lalu klik “Settings
  2. Setelah masuk ke pengaturan, klik “Calculation
  3. Nah, pada Max Number of Iretative pastikan jangan 0 atau opsi lain Anda bisa Off pada Iterative CalculationIterative Calculation - Google Sheets
  4. Selesai, setelah mengatur Iterative Calculation, seperti di atas. Saat mengisi value tak ada error lagi.

Tutorial Versi Video

Penutup

Seperti itulah tutorialnya, semoga dapat membantu. Jika ada pertanyaan Anda bisa menuliskan komentar di bawah.

Baa juga artikel terkait:

[mpp_popup id="7360"]Open popup[/mpp_popup]

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here